Gaya Ala Korea Yang Anggun Dan Cocok Kalian Tiru
Iky Fashion - Nah guys padahal banyak juga gaya trend fashion ala korea ramah, anggun dan tidak terlalu terbuka tu girls.
Nah kalian yang juga mengidolakan kpop dan pengen tampil anggun, bisa bergaya terbaru tren tren ala korea yang anggun dan tertutup.
Gaya Anggun Ala Korea
Gaya ala korea ini memang bisa membuat kamu lebih cool dan tentunya modis loh, boleh dicoba ya gaes.
Overall
![]() |
sumber gambar : aliexpress |
Nah guys gaya yang satu ini memang selalu ngetren dan termehek mehek, selain lucu pastinya cocok banget yang buat kamu pengen tampil sopan dan anggun.
Apron Drees
![]() |
sumber gambar : pinterest |
Nah guys Apron Drees adalah jenis fashion pakaian yang lagi digandrungi kalangan wanita karena memang kesannya yang anggun dan yang pastinya cocok yang suka berhijab.
Sweater Dan Boyfren Jeans
'Jaket Bomber Dan Celana Kulot
Nah gaya yang satu ini guys trend korean street wear adalah tentang memadukan dua unsur pakaian yang tidak terduga.
Seperti jaket bomber yang sporty dan celana kulot yang formal, contoh yang satu ini pun bisa kalian tiru untuk gaya hijabmu di rumah tu ya.
Jeans Dan Jaket Denim
![]() |
sumber gambar : pinterest |
Untuk itu kamu bisa mencobanya dengan memadukan serba denim dengan hijabmu, jaket denim yang longgar bisa menutup lekuk tubuhmu, apalagi di sertai jeans yang tak terlalu ketat.
DONASI LEWAT PAYPAL
Mohon bantu berikan donasi apabila artikel ini memberikan manfaat. Terimakasih.